-->


Semen Garuda

Semen Garuda adalah semen yang diproduksi oleh PT Jui Shin Indonesia yang mendirikan pabriknya di Bekasi Jawa Barat pada Tahun 2011 untuk memenuhi kebutuhan semen pada pasar Indutri, pembangunan rumah tinggal, gedung, jembatan, jalan raya, waduk dan lain-lain yang perkembangannya cukup pesat di Indonesia.


Di dukung oleh tenaga ahli berpengalaman dan mesin berteknologi tinggi dari Jerman, Swedia dan Jepang, fasilitas produksi yang lengkap serta bahan baku berkualitas sehingga pabrik PT Jui Shin Indonesia menghasilkan produk semen berkualitas tinggi yang memenuhi Standar Internasional ISO 9001. Juga perolehan sertfikasi SNI yang merupakan pengakuan kualitas terbaik dari semen yang dihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pembangunan dan konstruksi.

Harga Semen Garuda
Harga Semen Garuda tidak jauh berbeda dengan harga Semen Padang. Harga jualnya sekitar 62.000 s/d 63.000 perzak ukuran 50kg. Baca juga: Harga Semen Terbaru



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di INFO HARGA BAHAN BANGUNAN dan JANGAN LUPA klik LINK AKTIVASI pada email yang anda terima.