-->


Harga Semen mulai naik lagi

Semen Garuda sudah lebih dulu mengalami kenaikan. Harga Semen Garuda resmi naik Rp 2.000,- persak ukuran 50kg. Untuk semen Holcim dan yang lainnya belum ada kabar tapi yang pasti kenaikannya dipastikan Rp. 2000,- persak. Sebagian besar toko toko bahan bangunan sudah menaikkan harga semennya mulai tanggal 1 Juni kemarin. Informasi ini sangat mendadak sehingga tidak sempat untuk menambah stok. Kenaikkan Harga Semen ini dipicu oleh kenaikkan tarif listrik industri per 1 Mei 2014, dikarenakan produksi semen banyak menggunakan listrik. Demikian Harga Semen Terbaru yang sudah berlaku di pasaran. Selalu simak terus Harga Bahan Bangunan Terbaru di blog ini agar anda tidak ketinggalan berita bahan bangunan dan juga harganya.



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan untuk berlangganan gratis via email, Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di INFO HARGA BAHAN BANGUNAN dan JANGAN LUPA klik LINK AKTIVASI pada email yang anda terima.